Kelompok : 1
Kelas : LA26
Pada malam hari ini akan membuat laporan kegiatan saya bersama kelompok cb saya dalam program TFI yang saya beri tema kegiatan saya dengan "tingkatkan kepedulian kebersihan sejak dini"
Menurut sebuah pepatah, kebersihan merupakan sebagian dari iman. Kebersihan meliputi kebersihan diri dan kebersihan lingkungan. Kebersihan lingkungan meliputi lingkungan tempat tinggal, tempat bekerja, sarana umum, dan lingkungan lain. Selain sebagian dari iman, kebersihan lingkungan kunci utama kesehatan tubuh.
Kita harus tahu tentang manfaat menjaga kebersihan lingkungan, karena menjaga kebersihan lingkungan sangatlah berguna untuk kita semua karena dapat menciptakan kehidupan yang aman, bersih, sejuk dan sehat.
Manfaat menjaga kebersihan lingkungan antara lain:
Manfaat menjaga kebersihan lingkungan antara lain:
- Terhindar dari penyakit yang disebabkan lingkungan yang tidak sehat.
- Lingkungan menjadi lebih sejuk.
- Bebas dari polusi udara.
- Air menjadi lebih bersih dan aman untuk di minum.
- Lebih tenang dalam menjalankan aktifitas sehari hari.
Masih banyak lagi manfaat menjaga kebersihan lingkungan, maka dari itu kita harus menyadari akan pentingnya kebersihan lingkungan mulai dari rumah kita sendiri misalnya rajin menyapu halaman rumah, rajin membersihkan selokan rumah kita, membuang sampah pada tempatnya, pokoknya masih banyak lagi.
Lingkungan akan lebih baik jika semua orang sadar dan bertanggung jawab akan kebersihan lingkungan, karena hal itu harus ditanamkan sejak dini, di sekolah pun kita diajarkan untuk selalu hidup bersih.
Lingkungan akan lebih baik jika semua orang sadar dan bertanggung jawab akan kebersihan lingkungan, karena hal itu harus ditanamkan sejak dini, di sekolah pun kita diajarkan untuk selalu hidup bersih.
Pada hari pertama 10 mei 2015
Saya dan kelompok saya datang dan mengajarkan untuk peduli lingkungan sejak dini di taman bacaan anak bangsa grogol. disana saya dan teman saya megajarkan apa yang dimaksud kebersihan dan apa itu sampah.
Pada hari kedua 12 mei 2015
saya dan kelompok saya datang seperti biasa dan mengajarkan sebab dan akibat jika lingkungan kita tidak bersih disertai dengan bersih bersih disekitar lingkungan taman bacaan anak bangsa
pada hari ketiga 14 mei 2015
saya dan kelompok saya datang ke lain tempat yaitu yayasan Triasih melakukan sosialisasi atau mencotohkan bagaimana menjaga kebersihan serta melatih gerak motorik mereka perlu diketahui yayasan triasih adalah sekolah yang dibangun untuk anak anak autis namun dilain hal saya sangat senang mengajarkannya karena mereka mengikuti kegiatan ini dengan senang gembira.
Pada hari keempat 19 mei 2015
Saya dan kelompok saya datang ketempat sebelumnya, saya datang bertepatan dengan anak anak sedang makan, kebetulan selesai makan saya mengajarkan atau mempraktikan menjaga kebersihan yaitu dengan mencuci piring yang bersih, menyapu ruang belajar dan pada akhir acara kami tidak lupa untuk memberikan sumbangan berupa sembako ke yayasan Triasih.